Laman

Selasa, 08 Maret 2011

Proposal Penelitian "Peranan Penciptaan Hubungan Baik antara Guru dan Siswa dalam Proses Belajar Mengajar"


1. Lokasi Penelitian
Penelitian ini dilaksanakan di MTsN Pekanbaru.
2. Subjek dan Objek Penelitian
Sabjek penelitian ini adalah para guru, sedangkan objek penelitiannya adalah pelaksanaan peranan guru dalam penciptaan hubungan baik antara guru dan siswa dalam proses belajar mengajar pada bidang pendidikan agama Islam (Quran-Hadits, Akidah-Akhlak, Fiqih, SKI, dan Bahasa Arab) di MTsN Pekanbaru.

Membuat Aplikasi Sederhana Dengan MS Access


Untuk Apasih kita belajar microsoft Access.
Microsoft Access adalah suatu aplikasi yang dapat membantu kita membuat sebuah aplikasi database dalam waktu yang relatif singkat. Biasanya digunakan untuk pembuatan aplikasi-aplikasi yang kecil. Misalnya Program untuk Kasir di koperasi, penjualan untuk toko.

Sebelum mulai belajar jangan lupa berdoa dulu kemudian Tanamkan pada diri anda bahwa Microsoft Access itu gampang dan mudah dipelajari. Kuatkan keyakinan pada diri anda bah anda dapat menguasainya.

Makalah Strategi Belajar Mengajar

MAKALAH STRATEGE BELAJAR MENGAJAR Upaya mencerdaskan kehidupan bangsa dan mengembangkan kualitas manusia seutuhnya, adalah misi pendidikan yang menjadi tanggung jawab professional setiap guru. Guru tidak cukup hanya menyampaikan materi pengetahuan kepada siswa di kelas tetapi dituntut untuk meningkatkan kemampuan guna mendapatkan dan mengelola informasi yang sesuai dengan kebutuhan profesinya.

Ketika Cinta Bertasbih (1)

KETIKA CINTA BERTASBIH ditulis oleh Habiburrahman El Shirazy seorang sarjana Al Azhar University Cairo. Founder dan Pengasuh Utama Pesantren Karya dan Wirausaha BASMALA INDONESIA yang berkedudukan di Semarang, Jawa Tengah. Ia dikenal sebagai dai, novelis, dan penyair. Beberapa penghargaan bergengsi telah berhasil diraihnya, antara lain, Pena Award 2005, The Most Favorite Book and Writer 2005, dan IBF Award 2006. Tak jarang ia diundang untuk berbicara di forum-forum nasional maupun internasional,

Minggu, 06 Maret 2011

Peran Bimbingan Belajar Berbahasa Bagi Anak Sekolah Dasar


A. SIMPULAN
Dari pengamatan yang telah dilakukan, menunjukkan bahwa tinggkat perkembangan Berbahasa anak sangat berbeda dari waktu kewaktu. Oleh sebab itu, Bimbingan yang diberikanpun berbeda, di dalam tahap usia dini cara untuk mengembangkan boleh dengan membiasakan mereka untuk membaca, baik membaca buku cerita, komik, dan dongeng.

Sabtu, 05 Maret 2011

Senang Belajar IPA 5 Rositawati


Pada setiap awal semester, kamu akan mendapatkan kegiatan semester. Di semester 1 Kelas V ini, kamu akan mempelajari fungsi organ tubuh manusia. Fungsi organ tubuh manusia tersebut mencakup sistem pernapasan, system pencernaan, dan sistem peredaran darah. Ketiga sistem tersebut dapat mengalami gangguan atau penyakit.

Agar lebih memahami materi mengenai fungsi organ tubuh manusia beserta penyakitnya, lakukanlah kegiatan semester berikut.

1. Tema Kegiatan       : gangguan dan penyakit pada tubuh manusia
2. Jenis Kegiatan        : pengamatan (observasi)
                                    3. Tujuan Kegiatan    : mengetahui dan mengidentifikasi kelainan ataupenyakit yang dapat terjadi pada tubuh manusia.